Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

Kuat, Kompak, dan Berani

Hey semua selamat pagi, siang, sore, ataupun malam tergantung kamu yang sedang baca blog ini. Jadi beberapa hari yang lalu, banyak sekali kejadian atau pengalaman baru yang aku alami. Seperti biasa juga tugas dari blog ini adalah membagikan cerita - cerita baru dan unik itu ke kalian. Oleh karena itu, langsung saja kita mulai ceritanya. Pagi itu tanggal 16 Oktober 2019.  Suatu acara besar yang diadakan sekolah dimulai. Suatu acara ataupun kegiatan yang memiliki tujuan untuk melatih kepemimpinan seorang siswa. Tidak lain dan tidak bukan LDK namanya atau Latihan Dasar Kepemimpinan. Hal yang tidak asing dan baru lagi bagiku namun didalamnya banyak menyimpan hal - hal baru yang sebelumnya tak pernah aku dapatkan. Lanjut lagi keceritanya, pagi itu aku dan teman - teman dikumpulkan di lapangan sekolah untuk diberikan arahan apa saja peraturan dan apa saja kegiatan yang akan dilakukan nantinya di sana. Hal baru pertama yang aku alami yaitu, biasanya siswa yang mengikuti LDK adalah siswa

Manusia Berjas Biru : Awalan Tak Terduga

Manusia berjas biru itu datang, mengucapkan satu kalimat, "Ayo ikut saya, ada yang mau saya bicarakan." Lalu aku berjalan mengikutinya melewati lorong - lorong koridor sekolah menuju salah  satu ruangan yang tak asing bagiku. Di sana  ada salah satu guru dan juga ada beberapa teman sepantaran yang waktu itu belum aku kenal sama sekali dan juga ada beberapa kakak kelas dalam ruangan itu. Masing - masing berjumlah 4 orang. Suasana hati semakin bertanya - tanya, mengapa kami yang berjumlah delapan orang pada hari ini sengaja dikumpulkan dalam satu ruangan tertutup. Rasa penasaran ini akhirnya terjawab saat guru kami mengatakan sesuatu, "Kalian dikumpulkan disini karena telah terpilih menjadi kandidat calon ketua OSIS dan wakil ketua OSIS, di sini ada nomor urut pilih salah satu." Kaget bukan main pada waktu itu, impian yang awalnya hanya ingin mendapatkan "jas" biru itu berubah semua menjadi tantangan baru yang penuh tanggung jawab. Selepasnya dari sana,

Manusia Berjas Biru

Hey semuanya selamat pagi, siang, sore,  ataupun malam tergantung kamu yang sedang baca blog ini. Sudah lama ya kita tidak berjumpa. Gimana kabarnya? Baik - baik  saja kan? Pada b log  kali ini aku akan berbagi cerita tentang semua kenangan dan pengalamanku dalam suatu organisasi berjas biru. Cerita yang dibawakan kali ini mungkin panjang. Jadi marilah kamu yang sedang baca blog ini  carilah tempat yang nyaman dan bersiap - siaplah membaca ceritaku ini. Jadi sudah siapkah kamu? Jadi semua berawal dari SMP kelas 7, awal dimana masa pengenalan lingkungan sekolah itu tiba. Tampak segerombolan orang memakai "jas" yang bewarna biru. Memberikan senyum, sapa, candaan dan respon yang sangat baik. Karena inilah dibenakku mulai muncul cita - cita ingin menjadi seperti mereka. Bukan hanya itu, acara - acara yang dibuat oleh mereka juga telah menginspirasiku. Kerjasama yang baik, rasa kebersamaan, dan canda tawa di antara mereka membuatku semakin tertarik. Disini aku tahu