Hey semua selamat datang di blog ini. Kali ini aku akan membahas berbagai macam alat optik, salah satunya akan aku bahas lebih mendalam yaitu alat optik yang erat hubungannya dengan sekolah. sumber: https://soalkimia.com Pengertian Jadi, “apa sih alat optik itu?”. Alat optik adalah berbagai macam alat yang memiliki lensa atau cermin didalamnya. Alat optik ini berfungsi untuk memanfaatkan sifat-sifat cahaya, yaitu dapat dipantulkan dan dapat dibiaskan. Sifat Pemantulan Cahaya Sifat pemantulan cahaya adalah proses perubahan arah rambat cahaya ke sisi 'medium' asalnya, setelah menumbuk antarmuka dua medium. Secara sederhana, pemantulan cahaya adalah proses terpacarnya kembali cahaya dari permukaan benda yang terkena cahaya. Sifat Pembiasan Cahaya Sifat pembiasan cahaya adalah peristiwa ketika arah rambat cahaya dibelokkan ketika melewati dua medium dengan kerapatan yang berbeda. Selanjutnya aku akan membahas berbagai macam alat optik yang ada. Alat optik itu sendiri terdi
Maulana Ramansyah
Selamat datang di Blog ini. Semoga kalian terhibur dengan coretan tangan yang saya buat disini, Terima Kasih!