Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2022

R.A Kartini

Hai selamat datang di blog ini, pada kesempatan kali ini aku akan mengangangkat topik pahlawan kemerdekaan Indonesia yaitu R.A Kartini. Disini aku akan menceritakan biografi singkat, perjuangan, serta fakta-fakta yang mungkin belum banyak orang-orang tahu. Raden Ajeng Kartini BIOGRAFI & PERJUANGAN R.A Kartini lahir pada 21 April 1879 di Jepara. Beliau merupakan keturunan bangsawan karena lahir dari seorang Ibu bernama M.A. Ngasirah dan seorang Ayah yang berprofesi sebagai Bupati Jepara bernama Raden Mas Sosroningrat. R.A Kartini dikenal sebagai anak yang cerdas. M.A. Ngasirah (Ibu),  Raden Mas Sosroningrat (Ayah) Pada masa itu pendidikan adalah hal yang susah terutama bagi perempuan karena kabanyakan laki-laki dan orang-orang dari kalangan tertentu saja yang dapat bersekolah. Beliau termasuk orang yang sangat beruntung karena dapat menjajal pendidikan di Europes Lagere School atau ELS. Sekolah bergensi yang hanya dapat dienyam bagi anak-anak keturunan Eropa, timur asing, dan pr

Alat Optik ; Pengertian dan Contohnya

Hey semua selamat datang di blog ini. Kali ini aku akan membahas berbagai macam alat optik, salah satunya akan aku bahas lebih mendalam yaitu alat optik yang erat hubungannya dengan sekolah. sumber: https://soalkimia.com Pengertian Jadi, “apa sih alat optik itu?”. Alat optik adalah berbagai macam alat yang memiliki lensa atau cermin didalamnya. Alat optik ini berfungsi untuk memanfaatkan sifat-sifat cahaya, yaitu dapat dipantulkan dan dapat dibiaskan. Sifat Pemantulan Cahaya Sifat pemantulan cahaya adalah proses perubahan arah rambat cahaya ke sisi 'medium' asalnya, setelah menumbuk antarmuka dua medium. Secara sederhana, pemantulan cahaya adalah proses terpacarnya kembali cahaya dari permukaan benda yang terkena cahaya.  Sifat Pembiasan Cahaya   Sifat pembiasan cahaya adalah peristiwa ketika arah rambat cahaya dibelokkan ketika melewati dua medium dengan kerapatan yang berbeda. Selanjutnya aku akan membahas berbagai macam alat optik yang ada. Alat optik itu sendiri terdi

Hobi Baru di Masa Pandemi

Berkebun adalah hobi baru di masa pandemi. Pandemi yang tak kunjung usai membuat sebagian orang merasa jenuh dan bosan. Rasa jenuh ini yang membuat orang-orang mencoba hobi baru, salah satunya berkebun. Karena hobi berkebun membuat permintaan pot bunga ikut melonjak. Hal ini tentunya dapat dimaanfaatkan bagi para entrepreneur mencari pundi-pundi pemasukan. Kita dapat membuat prakarya atau kerajian pot bunga yang terbuat dari berbagai macam bahan-bahan bekas. Yang pertama yaitu pot bunga berbahan dasar botol bekas. Botol bekas ini dapat disulap menjadi pot bunga yang memiliki model unik. Misalnya berbentuk macam-macam hewan yang lucu nan menggemaskan. Pot bunga lucu dari botol bekas. Terlepas dari bentuk  hewan, botol bekas juga dapat disulap menjadi pot bunga dengan desain yang simpel, colorful, minimalis, atau abstrak. Selain itu pot bunga ini juga bisa dikreasikan menjadi pot bunga yang dapat digantungkan. Yang kedua celana jeans bekas yang dapat diubah menjadi pot bunga dengan berba